Kelurahan Kadipiro
Surakarta
Kelurahan Kadipiro merupakan
Kelurahan Yang terletak di Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta Jawa Tengah, dan terletak ± 8 KM
Disebelah Utara Dari Balai Kota Surakarta. Akses Kelurahan Kadipiro Sudah Baik
dan Mudah Karena Banyak Sekali akomodasi intik menuju Kelurahan tersebut,
selain dapat menggunakan transportasi umum dari berbagai arah dapat pula
menggunakan Kendaraan Pribadi, Dikarenakan Letak Yang strategis. Alur Jalan
Untuk Akses Juga sudah Bagus karena sudah Teraspal Semua, Dengan Keadaan Jalan
Yang sudah Bagus Semakin memudahkan Masyarakat Untuk Melakukan Aktifitas.
Batas Wilayah Dari Kelurahan
Kadipiro :
·
Utara :
Kabupaten Karanganyar
·
Selatan :
Kelurahan Nusukan
·
Barat :
Kelurahan Banyuanyar
·
Timur :
Kelurahan Mojosongo
Kondisi Geografis dari kelurahan
Kadipiro
a. Tinggi
Tananh dari Permukaan Air Laut 110 M
b. Curah
Hujan rata – rata 95 mm / Th
c. Suhu
rata – rata 31º C
Orbitasi (Jarak Dari Pusat
Pemerintahan)
a. Dari
Kecamatan ±
1 Km
b. Dari
Pemerintahan Kota ±
8 Km
c. Dari
Pusat Pemerintahan Propinsi ± 400
Km
d. Dari
Pusat Pemerintahan Ibu Kota ± 600
Km
Waktu Pelayanan :
Waktu dalam melayani masyarakat
pada kantor kelurahan Kadipiro sendiri mempunyai 3 waktu dalam satu minggu,
diantaranya adalah :
1. Senin - Kamis buka pada pukul
07.30 - 14.00 WIB
2. Jum’at buka pada pukul 07.30
- 11.00 WIB
3. Sabtu buka pada pukul 07.30 –
13.00 WIB
0 komentar:
Posting Komentar